MARZUKI, ISMAIL (2022) BAHAN BELAJAR MATA KULIAH EVALUASI PENDIDIKAN. CV. Pena Persada, Tangerang. ISBN 978-623-315-882-4
Buku Bahan Belajar Evaluasi Pendidikan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.
Download (946kB)
Abstract
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, para mahasiswa !!! Selamat datang di Bahan Belajar Mata Kuliah Evaluasi Pendidikan. Kami yakin, Anda bersemangat untuk terus belajar dengan berbagai macam teknik dan kreasi yang dapat dipergunakan dalam memahami dan mendalami materi evaluasi pendidikan untuk digunakan dalam proses pembelajaran.
Berbagai hal yang penting bagi mahasiswa adalah sebagai berikut:
⮚ Pengetahuan dasar tentang evaluasi pendidikan
⮚ Jenis dan proses evaluasi pendidikan
⮚ Taksonomi tujuan dan evaluasi hasil belajar
⮚ Penilaian berbasis kompetensi
⮚ Bentuk dan tes evaluasi hasil belajar
⮚ Perncanaan evaluasi
⮚ Pemberian skor dan sistem penilaian
⮚ Teknik pengolahan skor hasil evaluasi
⮚ Tes standard dan non stanmdar
⮚ Validitas dan reliabilitas tes
⮚ Analisis hasil evalusi
⮚ Teknik pembuatan soal
⮚ Pemanfaatan hasil evaluasi
⮚ Refleksi pelaksanaan evaluasi pendidikan
Dengan demikian, sebagai seorang calon pendidik (guru) di masa depan harus menguasai berbagai hal tersebut di atas demi pencapaian tujuan.
Item Type: | Book |
---|---|
Contributors: | Contribution Contributors Nidn Email Author MARZUKI, ISMAIL 0401118107 ismailmarzuki@umt.ac.id |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | ADMIN FAI |
Date Deposited: | 28 Nov 2022 12:11 |
Last Modified: | 11 Oct 2024 06:23 |
URI: | http://repository.umt.ac.id/id/eprint/270 |