Pelatihan Guru SD di Tangerang: Implementasi TPR dalam Meningkatkan Penguasaan Bahasa Inggris

Mulyanah, Euis Yanah Pelatihan Guru SD di Tangerang: Implementasi TPR dalam Meningkatkan Penguasaan Bahasa Inggris. DINAMISIA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4 (1). pp. 1-5. ISSN 2614-8927

[thumbnail of repo_Pelatihan Guru SD di Tangerang Implementasi TPR dalam.pdf] Text
repo_Pelatihan Guru SD di Tangerang Implementasi TPR dalam.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (258kB)

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memotivasi dan meningkatkan kemampuan
guru bahasa Inggris di Tangerang. Berdasarkan penelitian Mulyanah dari Universitas Muhammadiyah
Tangerang tahun 2018, terdapat 26% perbedaan kemampuan bahasa Inggris siswa antara daerah Kabupaten
dan kota; itu terlihat dari nilai penguasaan siswa dalam bahasa Inggris. Masalahnya adalah kurangnya
kompetensi guru dalam bahasa Inggris yang disebabkan oleh bidang ilmu yang tidak linear sehingga perlu
adanya pelatihan guru bahasa Inggris. Peserta diikuti oleh 20 orang guru bahasa Inggris yang berada di
Kecamatan paku Haji-Tangerang. Pelatihan ini dibagi menjadi pre-Test, perlakuan, aplikasi metode Total
Physical Responses (TPR) dengan menggunakan English Instruction dalam proses belajar-mengajar, dan post�test. Hasil pelatihan adalah 1) peningkatan motivasi guru dalam belajar bahasa Inggris, 2) peningkatan
kepercayaan diri guru dalam menggunakan bahasa Inggris baik di dalam kelas maupun di luar kelas, 3)
meningkatkan kompetensi guru dalam bidang bahasa Inggris mereka.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: TPR, Penguasaan Bahasa Inggris, Pelatihan Guru
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Inggris
Depositing User: Euis Yanah Mulyanah
Date Deposited: 11 Apr 2023 06:41
Last Modified: 11 Apr 2023 06:41
URI: http://repository.umt.ac.id/id/eprint/313

Actions (login required)

View Item
View Item