HUBUNGAN KEMAMPUAN BERBAHASA ARAB DENGAN KEMAMPUAN MENGHAFAL AL-QUR’AN SANTRI KELAS Vlll SMPI PONDOK PESANTREN AL-MANSYURIYAH SEPATAN

MAULIDA, RISKA AMALIA (2023) HUBUNGAN KEMAMPUAN BERBAHASA ARAB DENGAN KEMAMPUAN MENGHAFAL AL-QUR’AN SANTRI KELAS Vlll SMPI PONDOK PESANTREN AL-MANSYURIYAH SEPATAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TANGERANG.

[thumbnail of COVER_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf] Text
COVER_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (234kB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf] Text
LEMBAR PENGESAHAN_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (283kB)
[thumbnail of ABSTRAK_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf] Text
ABSTRAK_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (284kB)
[thumbnail of BAB I_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf] Text
BAB I_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (340kB)
[thumbnail of BAB II_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf] Text
BAB II_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (474kB)
[thumbnail of BAB III_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf] Text
BAB III_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (486kB)
[thumbnail of BAB IV_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf] Text
BAB IV_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (430kB)
[thumbnail of BAB V_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf] Text
BAB V_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (186kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_RISKA AMALIA MAULIDA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (249kB)

Abstract

Kemampuan berbahasa Arab karena merupakan salah satu aspek penting dalam pembelajaran bahasa Arab karena bahasa Arab merupakan bahasa pilihan dalam penulisan Al-Qur’an sehingga sebagai umat muslim terutama bagi para pelajar harus memiliki kemampuan berbahasa Arab agar dapat membaca Al-Quran dengan baik dan benar. Oleh karena itu, penelitan ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidak adanya hubungan kemampuan berbahasa Arab dengan kemampuan menghafal Al-Quran.Penelitian ini merupakan penelitian dengan pendekatan kuantitatif korelasi. Adapun populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMPI Al-Mansyuriyah dan sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas Vlll SMPI Al-Mansyuriyah dengan penentuan sampelnya menggunakan Probability Sampling. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan tes uraian, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data menggunakan analisis statistic deskriptif dan analisis statistic inferensial dengan bantuan software SPSS versi 23 dengan menggunakan uji korelasi product moment.Berdasarkan analisis data dari uji korelasi menunjukkan nilai koefisien korelasi r=0.981 =0,000, <0,005 yang artinya bahwa terdapat hubungan positif di antara kemampuan berbahasa Arab dengan kemampuan menghafal Al-Qur’an siswa kelas Vlll SMPI Al-Mansyuriyah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
Contribution
Contributors
Nidn
Email
Author
MAULIDA, RISKA AMALIA
1988204005
UNSPECIFIED
Additional Information: Silakan menghubungi Admin Perpustakaan FAI jika menginginkan full paper.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: ADMIN FAI
Date Deposited: 14 Oct 2024 02:35
Last Modified: 16 Oct 2024 03:26
URI: http://repository.umt.ac.id/id/eprint/470

Actions (login required)

View Item
View Item